Aksi Kapolres Lhokseumawe Turun Tangan Bantu Korban Laka Lantas di Jalan Raya

    Aksi Kapolres Lhokseumawe Turun Tangan Bantu Korban Laka Lantas di Jalan Raya

    LHOKSEUMAWE -  Luar biasa, itu yang patut disampaikan kepada Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto, S.I.K, M.H saat membantu dan mengevakuasi korban laka lantas di Jalan Raya  Medan - Banda Aceh , Desa Meunasah Mesjid, Kecamatan Lhoksukon, Aceh Utara, kamis (22/07/2021) siang

    Saat itu orang nomor satu di Polres Lhokseumawe tersebut singgah di Dayah kupi untuk istirahat dan makan siang usai silaturrahmi dengan Kejari Aceh Utara, namun beberapa saat kemudian terdengar suara benturan sepeda motor

    Selanjutnya, Kapolres Lhokseumawe langsung berlari ke sumber suara dan terlihat korban laka lantas seorang ibu dan dua orang anak terduduk menangis menahankan sakit karna luka robek di kepala dan kaki

    Tak tinggal diam, orang nomor satu di Polres Lhokseumawe tersebut langsung menggendong sang anak membawanya menuju mobil polantas untuk dievakuasi ke Puskesmas terdekat yang juga ditemani orang tua korban

    "Ayo cepat, bawak adek kita ke rumah sakit terdekat, ini uang untuk berobat ya buk" sebut Kapolres sambil melepaskan anak yang gendongannya

    LHOKSEUMAWE
    Sayed pasee

    Sayed pasee

    Artikel Sebelumnya

    Rayakan Idul Adha, Polwan Lhokseumawe Berbagi...

    Artikel Berikutnya

    Selebgram dan Pemilik Tempat Usaha yang...

    Berita terkait

    Polling Suara

    Siapakah Presiden Pilihan Anda?
    Please select an option!
    Kamu sudah mengirim pendapat ini sebelumnya!
    Siapakah Presiden Pilihan Anda?

    Total Vote: 912

    Anies Baswedan - A. Muhaimin Iskandar
    41.8 %
    Ganjar Pranowo - Mahfud MD
    14.4 %
    Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka
    43.9 %
    View Options

    Rekomendasi

    Surau, Tempat Lahirnya Tokoh Bangsa dari Minangkabau
    Batu Lado: The Key Of Minangkabau Culinary
    Asri Tadda: Bagaimana Gerakan Perubahan Usai Pilpres?
    Gelombang PHK Melanda Industri Teknologi dan Hiburan: Sony, eBay, Google, dan Lainnya Pangkas Ribuan Posisi
    Perkokoh Kemanunggalan, Babinsa Koramil 1710-07/Mapurujaya Rutin Komsos Bersama Warga Binaan

    Ikuti Kami